Seks Bisa Meredakan Pertengkaran Dengan Pasangan

Hai Kawan Sehat,Apa kabar nih? Tetap sehat kan? Berikut kami akan bagikan ilmu spesial buat kita, silahkan disimak ya. Seks Bisa Meredakan Pertengkaran Dengan Pasangan
Pertengkaran pasti terjadi di antara pasangan yang sudah menikah, bahkan ketika usia pernikahan sudah menua. Untuk meredakan pertengkaran itu, seks bisa menjadi salah satu obat paling jitu. Seks bisa meredakan pertengkaran dengan pasangan.

Laurel
 House, pakar seks dan kencan yang juga penulis buku Screwing the Rules, mengatakan, kehidupan seks yang aktif adalah kunci untuk meraih keharmonisan rumah tangga. Seks tidak melulu tentang kepuasan dan menyatukan dua fisik, tetapi seks juga mampu menyatukan dua jiwa. 

Dr
 Kat Van Kirk yang juga seorang seksologdan penulis mengatakan, seks juga bisa menjadi cara berkomunikasi yang tidak bisa diungkapkan melalui lisan. Jadi, ketika Anda benar-benar marah pada pasangan, seks bisa membantu Anda mengkespresikan perasaan cinta dan menciptakan koneksi antar dua jiwa.

Seks bisa meredakan pertengkaran dengan pasangan
.
 Seusai bercinta, Anda dan pasangan bisa bicara dari hati ke hati mengenai apa yang dirasakan saat pertengkaran terjadi. “Bicaralah padanya setelah itu sehingga kalian tahu duduk masalahnya dan bisa segera saling memaafkan, kemudian melupakannya,” kata Van Kirk.


http://maujugadong.blogspot.com
Subscribe/Langganan:

Social Media Widget SM Widgets


Portal Sehat Updated at: 12:37 AM